1.
Efek rumah kaca terjadi karena tingginya
konsentrasi zat .... di udara.
A. SO4
B. CO
C. CO2
D. CFC.
2.
SO2 jika bereaksi dengan uap
air di udara akan mengakibatkan terjadinya
… .
A. ozon
B. hujan
asam
C. efek
rumah kaca
D. pemanasan
global
3.
Zat berikut yang menjadi penyebab utama
kenaikan suhu bumi adalah ....
A. ozon
B. belerang
C. karbon
dioksida
D. karbon
monoksida
4.
Cairnya gunung es di kutub membuat
permukaan air laut naik. Hal tersebut disebabkan oleh ....
A. hujan
asam
B. pemanasan
global
C. tingginya
kadar CO bumi
D. tingginya
bahan oksida sulfur
5.
Efek rumah kaca adalah … .
A. naiknya
suhu udara karena atmosfer sangat kering
B. naiknya
suhu atmosfer karena banyaknya rumah dari kaca
C. naiknya
suhu udara karena pencemaran udara oleh CO2, NOX dan SOX
D. naiknya
suhu atmosfer karena pencemaran air oleh CO2, NOX dan SOX
6.
Kerusakan lapisan ozon diduga disebabkan
senyawa kimia ....
A. sulfur
oksida
B. kloro
hidroksida
C. sulfur
hidroksida
D. kloroflorokarbon
7.
Akibat langsung dari menipisnya lapisan
ozon terhadap kesehatan manusia adalah …
.
A. adanya
perubahan iklim global
B. makin
meningkatnya resiko terkena kanker
C. makin
meningkatnya suhu global
D. naiknya
permukaan laut akibat kenaikan suhu global
8.
Salah satu akibat kerusakan lapisan ozon
adalah ....
A. perubahan
kimia
B. perubahan
cuaca
C. perubahan
musim
D. meningkatnya
suhu global
9.
Peningkatan suhu rata-rata atmosfer Bumi
dan lautan secara bertahap, serta sebuah perubahan yang diyakini secara
permanen mengubah iklim Bumi disebut .....
A. efek
rumah kaca
B. perubahan
cuaca
C. perubahan
musim
D. pemanasan
global
10. Cara
mencegah pencemaran lingkungan oleh limbah pertanian yang paling aman adalah
proses pemanasan alami yang terjadi ketika gas-gas tertentu di atmosfer Bumi
memerangkap panas disebut. ....
A. efek
rumah kaca
B. perubahan
cuaca
C. perubahan
musim
D. pemanasan
global
11. Kerusakan
lapisan ozon adalah salah satu contoh dampak dari aktivitas manusia yang
mengganggu keseimbangan ekosistem dan biosfer. Kondisi tingginya gas polutan di
udara menyebabkan terjadinya ....
A. perubahan
cuaca
B. efek
rumah kaca
C. perubahan
musim
D. pemanasan
global
12. Yang
bukan termasuk dampak pemanasan global adalah ....
A. melelehnya
es di kutub
B. spesies hewan bertambah
C. tingginya
temperatur di Bumi
D. kegagalan
panen besar-besaran
13. Perhatikan
data berikut ini :
1) penggunaan
bahan bakar fosil
2) penebangan hutan
3) penanaman hutan
4) pembakaran hutan untuk lahan pertanian
5) industri
Dari pernyataan di atas yang
menyumbangkan CO2 ke atmosfer dalam jumlah yang banyak adalah ....
A. 1, 2,
3, 4
B. 1, 2,
4, 5
C. 1, 2,
3, 5
D. 1, 2,
3, 4, 5
14. Perhatikan
pernyataan di bawah ini!
1) Emisi
CO2 yang berasal dari pembakaran bahan bakar fosil
2) Emisi
metana dari hewan, lahan pertanian, dan dari dasar laut Arktik.
3) Deforestation
(penebangan liar) yang disertai dengan pembakaran lahan hutan.
4) Penggunaan
chlorofluorocarbons (CFCs) dalam refrigator (pendingin).
5) Meningkatnya
penggunaan pupuk organik dalam pertanian
6) Meningkatnya
penggunaan pupuk kimia dalam pertanian
Dari pernyataan di atas, yang tidak
menyebabkan terjadinya pemanasan global adalah .....
A. 1
B. 3
C. 5
D. 6
15. Yang
bukan merupakan dampak pemanasan global bagi kehidupan aktivitas sosial . . . .
A. Gangguan
terhadap pemukiman penduduk
B. Peningkatan
produktivitas lahan pertanian
C. Peningkatan
resiko kanker dan wabah penyakit
D. Gangguan
terhadap fungsi kawasan pesisir dan kota pantai.
16. Yang
bukan akibat pengaruh pemanasan global terhadap sektor pertanian adalah . . . .
A. menurunkan
produksi pertanian
B. ketersediaan
air yang terganggu
C. menaikkan
produksi pertanian
D. hama
dan penyakit merajalela
17. Dampak
apabila kadar gas rumah kaca di atmosfer Bumi semakin meningkat adalah . ....
A. Suhu
permukaan Bumi akan menurun
B. Suhu
permukaan Bumi akan meningkat
C. Spesies
tanaman dan hewan menjadi bertambah
D. Hasil
panen yang semakin meningkat
18. Efek
rumah kaca dapat menaikkan suhu udara secara global sehingga dapat mengubah
pola iklim di seluruh dunia. Bila peristiwa ini terjadi, akibat yang
ditimbulkan dapat mencairkan es di kutub yang mempengaruhi kehidupan manusia
dan makhluk hidup lainnya. Gas pembentuk rumah kaca dan sumbernya yang benar,
kecuali . . . .
A. Oksigen
(O2) dari hasil samping proses fotosintesis
B. Karbondioksida
(CO2) dari pembakaran bahan bakar fosil
C. Metana
(CH4) dari pertanian, perubahan tata lahan, pembakaran biomassa
D. Hidroflurokarbon
(HFC) dari industri pendingin (freon), penggunaan aerosol
19. Perhatikan
pernyataan berikut.
1) Penggundulan
hutan.
2) Penghematan
listrik.
3) Peternakan.
4) Pembakaran
hutan.
5) Penggunaan
produk elektronik yang ramah lingkungan.
Dari pernyataan-pernyataan tersebut, yang merupakan
penyebab pemanasan global adalah .....
A. 1 dan
2
B. 1 dan
3
C. 1 dan 4
D. 1 dan
5
20. Perhatikan
pernyataan berikut!
1) Menggunakan
energi terbarukan dan mengurangi penggunaan batu bara, gasoline, kayu, dan
bahan bakar organik lainnya.
2) Meningkatkan
efisiensi bahan bakar kendaraan.
3) Mengurangi
deforestation.
4) Mengurangi
penggunaan produk-produk yang mengandung chlorofluorocarbons (CFCs)
dengan menggunakan produk-produk yang ramah lingkungan.
5) Mendukung
dan turut serta pada kegiatan penghijauan.
6) Pembakaran
sampah plastik
Beberapa usaha yang dapat dilakukan
untuk menanggulangi pemanasan global dari pernyataan di atas adalah ....
A. 1, 2,
3, 4
B. 1, 2,
3, 6
C. 2, 3,
4, 6
D. 3, 4,
5, 6
21. Kalor
akan terperangkap di bumi pada proses efek rumah kaca sehingga mengakibatkan
terjadinya ....
A. Meningkatnya
pelembab udara
B. Menurunnya
suhu rata-rata bumi
C. Meningkatnya
suhu rata-rata bumi
D. Suhu
bumi mengalami perubahan tidak tentu
22. Perhatikan
pernyataan di bawah ini!
1) Memakai motor ke sekolah
2) Memakai sepeda ke sekolah
3) Hemat dalam memakai kertas
4) Menanam
pohon di rumah dan di sekolah
Pernyataan yang menunjukkan upaya yang
dapat dilakukan siswa untuk mengurangi pemanasan global yaitu nomor ....
A. 1 dan
3
B. 1 dan
4
C. 2 dan 4
D. 3 dan
4
23. Salah
satu upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya efek rumah kaca
adalah ....
A. Menanam
pohon
B. Membakar
sampah
C. Mengurangi
tanaman pohon
D. Mengurangi
kendaraan bermotor
24. Salah
satu dampak negatif dari pemanasan global adalah ....
A. Terjadinya
perubahan musim
B. Meningkatnya
kasus kebakaran hutan
C. Perubahan
cuaca yang sangat ekstrim
D. Turunnya
permukaan laut akibat penguapan
25. Perhatikan
pernyataan di bawah ini!
1) Angin
topan
2) Es
kutub mencair
3) Suhu
rata-rata bumi meningkat
4) Perubahan
cuaca yang tidak stabil
Pernyataan yang termasuk dampak
pemanasan global terhadap lingkungan ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1 dan
2
B. 2 dan 3
C. 2 dan
4
D. 3 dan
4